Laboratorium Teknik Tegangan Tinggi & Penyaluran Energi
Kepala Laboratorium |
: Tyas Kartika Sari, ST. MT.
|
Kepala Praktikum Transmisi Daya Listrik |
: Ir. Maula Sukma Widjaja, MS
|
Teknisi / Staf Administrasi |
: Tri Swasono Adi, ST.
|
Laboratorium Teknik Tegangan Tinggi Lt.1 Gedung E (021.5664242 ext. 8421)
- Menyelenggarakan pendidikan berbasis teknologi informasi yang berkualitas dan relevan dengan kebutuhan industri melalui pengembangan suasana akademik yang kondusif.
- Menghasilkan lulusan dalam bidang teknik elektro yang kompeten, profesional, berjiwa wirausaha dan berdaya saing nasional maupun internasional.
- Meningkatkan kualitas dan profesionalisme sumber daya manusia dalam melaksanakan Tridharma Perguruan Tinggi.
- Mengembangkan kemitraan dengan alumni, lembaga pendidikan tinggi lain, dunia industri, pemerintah dan lembaga masyarakat baik di dalam maupun luar negeri.
1.  Praktikum Teknik Tegangan Tinggi
2.  Praktikum Transmisi Daya Listrik
1. Penelitian
- Pemanfaatan Teknologi Tanpa Kabel Dalam Meningkatkan Keamanan Pengguna Tenaga Listrik di Laboratorium Teknik Tegangan Tinggi. Proceedings Simposium Nasional Rekayasa Aplikasi Perancangan dan Industri (RAPI IV 2005), UMS, Surakarta
- Harmonisa pada Sistem Distribusi Daya Listrik
2. Pengabdian Kepada Masyarakat·
· Pelatihan Keamanan dan Pemanfaatan Energi Listrik
· Pelatihan Penggunaan Energi Listrik secara Hemat & Aman
· Penyuluhan Instalasi Listrik Secara aman dan Hemat