Laboratorium Pengukuran dan Instrumentasi
Kepala Laboratorium | : Prof. Dr. Ir. Indra Surjati, MT, IPU |
Koordinator Praktikum | : Dr. Lydia Sari, ST, MT |
Kepala Praktikum Pengukuran dan Instrumentasi | : Syah Alam, S.Pd, MT |
Kepala Praktikum Rangkaian Listrik | : Prof. Dr. Ir. Indra Surjati, MT, IPU |
Teknisi / Staf Administrasi | : Gusti Alga Maulana, ST |
Laboratorium Pengukuran Listrik di lantai 3 Gedung E (021. 5664242 ext. 8413)
- Menyelenggarakan pendidikan berbasis teknologi informasi yang berkualitas dan relevan dengan kebutuhan industri melalui pengembangan suasana akademik yang kondusif.
- Menghasilkan lulusan dalam bidang teknik elektro yang kompeten, profesional, berjiwa wirausaha dan berdaya saing nasional maupun internasional.
- Meningkatkan kualitas dan profesionalisme sumber daya manusia dalam melaksanakan Tridharma Perguruan Tinggi.
- Mengembangkan kemitraan dengan alumni, lembaga pendidikan tinggi lain, dunia industri, pemerintah dan lembaga masyarakat baik di dalam maupun luar negeri.
- Praktikum Pengukuran dan Instrumentasi
- Praktikum Rangkaian Listrik
No. | Daftar Alat |
1 | Osiloskop Analog |
2 | Osiloskop Digital |
3 | Function Generator |
4 | Power Suply |
5 | Digital Multi Meter |
6 | Multimeter |
7 | Voltage Current Standart |
8 | LCR Meter |
9 | Wheatstone Bridge & Murray Valley Bridge |
10 | Power Meter AC |
11 | Galvanometer |
12 | Cos phi Meter |
13 | Voltmeter DC |
14 | Ampermeter DC |
15 | Voltmeter AC |
16 | Ampermeter AC |
17 | Earth Resistance Tester |
18 | Kelvin Bridge |
19 | Decade Resistance Box |
20 | Elektronik Volt Meter |
21 | CPU Intel Core i3 |
22 | Benchtop Hi Prec LCR |
23 | Altera DE2-115 Development & Education Board |
1.     Penelitian
- Pembuatan modul peralatan rangkaian listrik, untuk melihat gejala transient pada rangkaian RLC
- Aplikasi perangkat lunak Electronic Workbench untuk menunjang mata ajaran Analisa dan Perancangan
- Membangkitkan Frekuensi Ganda Antena Mikrostri
2. Pengabdian Kepada Masyarakat
- Penyuluhan Metode Pengukuran Listrik Praktis
- Penyuluhan dan Peragaan tentang Penggunaan Alat Ukur Elektronik Sederhana