Berita

Berita Thumbnail
Senin, 27 Maret 2023
Oleh: adminelektro

Penelitian Tim FTI Usakti dengan Oregon Institute of Technology

Tim FTI Usakti yang terdiri dari dosen Jurusan Teknik Elektro (Bapak Henry Candra, Ph.D, Bapak Endang Djuana, Ph.D, Ibu Dianing Novita, M.Sc dan Ibu Tyas Kartika Sari, MT) serta Jurusan Teknik Mesin (Bapak Daisman P.B. Aji, Ph.D dan Ibu Larasati Rizky, M.Pd) mempresentasikan hasil penelitian berjudul Crack Catcher SI pada tahap Set! dalam rangkaian hibah penelitian dari US Department of Energy.
Crack Catcher AI menggunakan “smart stress sensing” dam “smart fracture sensing and prediction” dengan memanfaatkan big data analytics untuk mengurangi cacat retak pada sel photovoltaic (PV)
Selamat untuk tim FTI Usakti dan OIT, semoga hasil yang diperoleh dapat menjadi dukungan yang bermakna untuk meningkatkan durabilitas produk PV.

Floatin Button